REUNI ALUMNI PENGUATAN REVIEWER BRUNEI DARUSSALAM
REUNI ALUMNI PENGUATAN REVIEWER BRUNEI DARUSSALAM (ACRP 2022)
Beragam kegiatan dalam acara ACRP 2022, Salah satu kegiatan Special bisa Reuni bersama teman teman Reviewer Nasional dalam Kegiatan Penguatan Reviewer di Brunei Darussalam, bersama Dr. Ngainun Naim, Dr. Kyai Ali Imron Mangkang, Dr. Mus Mulyadi, Tim lainnya belum bisa datang, tapi Reuni sederhana ini mengingatkan kembali semangat Akademik belajar di Brunei Darussalam._
Reuni saling sapa, menanyakan kabar bagaimana Kegiatan di kampus, ada program kolaborasi bersama, karena sebelumnya pasca Kegiatan Penguatan Reviewer di Brunei Darussalam, Alhamdulilah sudah ada Karya Buku Bersama Tulisan tentang Catatan Reviewer dan LPPM selama kegiatan di Universitas Sultan Syarif Ali UNISSA di Brunei Darussalam dengan ragam perspektif keilmuan._
Buku Tulisan tentang Brunei Darussalam bisa di download; 19750719 200312 1 002, Ngainun Naim, Dkk (2020) Jejak Perjalanan ke Brunei Darussalam. In: Membangun Relasi, Peluang Riset, dan Dakwah Ilmiah: Catatan Pengalaman dari Brunei Darussalam. Akademia Pustaka, Tulungagung, pp. 1-18. ISBN 978-623-7706-21-2. Website; http://repo.iain-tulungagung.ac.id/16342/ Banyak kisah Pengetahuan dan Pengalaman yang bisa kita dapatkan dalam Buku tersebut, menarik untuk dibuat diskusi kajian penelitian selanjutnya._
Sumarto
- AYO SEKOLAH DI RA TUNAS LITERASI QUR’ANI - January 7, 2025
- PENGUMUMAN HASIL SELEKSI GURU SD LITERASI QUR’ANI - January 3, 2025
- AYO SEKOLAH DI SD LITERASI QUR’ANI - January 1, 2025
Leave a Reply