Webinar Nasional “Literasi Digital Pada Masa New Normal” diselenggarakan oleh Pascasarjana IAIN Curup dan Yayasan Literasi Kita Indonesia pada tanggal 8 Juni 2020 melalui aplikasi Zoom. Dengan Narasumber dari Berbagai Perguruan Tinggi di Indonesia. Dr. Fakhruddin (Direktur Pascasarjana IAIN Curup), Wildan Hefni (Direktur Cempaka Literasi, Dosen IAIN Jember, PIES IV/2 Australian National University), Rosleny Marliani […]